Bimtek petugas PPDP Pemilihan Lurah
Administrator 29 Mei 2022 07:34:15 WIB
Palbapang , hari Sabtu 28 Mei 2022 bertempat di Kalurahan Palbapang telah diselenggarakan bimtek PPDP pemilihan lurah. Acara ini diselenggarakan oleh Panitia Pemilihan Lurah dan dihadiri seluruh panitia dan sekretariat, ketua Bamuskal Palbapang, dan petugas PPDP. Jumlah TPS Kalurahan Palbapang berjumlah 27 TPS, setiap TPS akan di data oleh 1 orang petugas, masa kerja petugas PPDP adalah dari tanggal 30 Mei s.d 13 Juni 2022. Dalam kesempatan ini ketua panitia yaitu Bpk Ibnu Susilo, SE berpesan agar petugas PPDP bekerja semaksimal mungkin jangan ada warga Kalurahan Palbapang yang terlewat, cermati data yang telah diberikan dan berilah keterangan sesuai aturan yang berlaku, jika ada penduduk Kalurahan Palbapang yang belum masuk silahkan dimasukkan dalam daftar pemilih baru.
Komentar atas Bimtek petugas PPDP Pemilihan Lurah
Formulir Penulisan Komentar
Pengumuman
Tautan
Kalender
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Peta UMKM di Kalurahan Palbapang
- Pengumuman Libur Hari Raya Natal dan Cuti Bersama
- Penetapan Calon Pamong Formasi Dukuh Kalurahan Palbapang
- Kunjungan Tamu dari BAPPENAS dan DFAT ( Departemen Luar Negeri dan Perdagangan ) Australia
- Pelaksanaan Program Kerja Pokja I TP PKK Kalurahan Palbapang
- PKBI bantul mengadakan pertemuan RDS
- Musrembang RKP tahun 2024 kalurahan Palbapang
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License