Halal bihalal Kelompok Tani Loh Jinawi

Administrator 21 April 2025 12:39:24 WIB

(Palwarta) Pada hari Jum'at tanggal 18 April 2025 Kelompok Tani Loh Jinawi Bulak Klenen mengadakan Halal bihalal. Dalam sambutannya lurah menyampaikan kegiatan halal bihalal ini sekaligus momen silaturahmi, dan juga menyampaikan mohon maaf lahir batin secara pribadi maupun instansi. Pemerintah Kalurahan sekarang program programnya mengikuti kebijakan dari presiden, kegiatan banyak yang diefisiensi (dipangkasi). Salah satu program ketahanan pangan, 20 persen untuk penyertaan modal Bumkal untuk ketahanan pangan. Kalurahan masih menunggu peraturan yang pasti dari pemerintah, setelah itu baru bisa tindak lanjut. Kemudian dilanjutkan acara ikrar syawalan oleh ketua kelompok loh jinawi bapak Sukarna. Selanjutnya pengajian yang diisi oleh Bapak Ismanu, S.Pd.I, kemudian acara dilanjut penutup dan ramah tamah. (ese)

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Pengumuman

...Pelayanan digital Palbapang...Kini permohonan Surat lebih mudah ketik pelayanandigitalpalbapangapang.id...

Kalender

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License