Hadiri dan Meriahkan LESEAN Palbapang
09 November 2018 18:58:29 WIB
Palbapang, Jumat 09 November 2018 Bhakti Taruna Karang Taruna Desa Palbapang bekerja sama dengan Pemerintah Desa Palbapang akan mengadakan Lenggah Sesarengan Anak Palbapang (LESEHAN Palbapang) dalam rangka memperingati hari sumpah pemuda. Lesehan Palbapang rencananya akan diadakan di Gedung serbaguna Desa Palbapang pada hari Senin tanggal 12 November 2018, dimulai pada pukul 19.30 WIB sampai selesai.Sasaran dari Lesean Palbapang adalah pemuda dan pemudi sebagai generasi penerus bangsa di wilayah desa Palbapang.
Narasumber di hadirkan dari BNN kabupaten Bantul dan Polisi Resor Bantul, dengan mengambil tema Jauhi Narkoba dekati KiTa saja. Bhakti Taruna mengajak generasi muda desa Palbapang untuk menjauhi narkoba, dan mengajak untuk bersosialisasi dan berorganisasi di Karang Taruna.
LESEHAN Palbapang sama sekali tidak dipungut biaya. Tapi peserta lesehan nantinya akan mendapatkan fasilitas berupa tambahan ilmu, seminar KIT, snack dan uang transpot.Segera daftarkan diri anda dengan cara ketik LESEHAN#NAMA#ALAMAT kirim ke no +62 896 8229 7452 atau +62 857 4129 0012 .
Peserta terbatas, apabila kuota telah terpenuhi,pendaftaran akan ditutup.
Komentar atas Hadiri dan Meriahkan LESEAN Palbapang
Formulir Penulisan Komentar
Pengumuman
Tautan
Kalender
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Peta UMKM di Kalurahan Palbapang
- Pengumuman Libur Hari Raya Natal dan Cuti Bersama
- Penetapan Calon Pamong Formasi Dukuh Kalurahan Palbapang
- Kunjungan Tamu dari BAPPENAS dan DFAT ( Departemen Luar Negeri dan Perdagangan ) Australia
- Pelaksanaan Program Kerja Pokja I TP PKK Kalurahan Palbapang
- PKBI bantul mengadakan pertemuan RDS
- Musrembang RKP tahun 2024 kalurahan Palbapang
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
