Remas Islam Sabilunnajah Gelar Lomba Anak Sholeh

18 November 2018 09:05:12 WIB

Palbapang, pada hari Minggu ,18 November 2018 bertempat di Masjid Sabilunnajah Bolon diadakan lomba anak sholeh dalam rangka menyabut Maulid Nabi Muhammad Saw. Sebagai paniti adalah remaja islam masjid Sabilunnajah Bolon.

Registrasi peserta dimulai pada pukul 08.00 WIB. Dan lomba dimulai pada pukul 08.30 Wib. Peserta dari seluruh TPA di 10 pedukuhan se desa Palbapang. Ada 4 materi yang dilombakan, yaitu mewarnai kaligrafi, praktek adzan, praktek sholat,  dan hafalan surat pendek.Dimana yang menjadi juri adalah bapak/ibu ustad dan ustadzah pedukuhan bolon yang dulunya pernah belajar di pondok pesantren Al Kahfi.

Pemenang lomba akan diambil dari juara 1-3. Nantinya akan mendapatkan sertifikat, uang pembinaan, al qur an dan sajadah. Pengumuman juara dan penyerahan hadiah akan dilaksanakan pada hari Senin, Malam Selasa tgl 18 November 2018 jam 19.40 wib bersamaan dengan pengajian akbar yang digelar oleh Remaja Masjid Islam Sabilunnajah Bolon.Pengajian akan diisi oleh ustad Imam Badawi dengan iringan gamelan dari kyai Kandil di Masjid Sabilunnajah.

Komentar atas Remas Islam Sabilunnajah Gelar Lomba Anak Sholeh

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Pengumuman

...Pelayanan digital Palbapang...Kini permohonan Surat lebih mudah ketik pelayanandigitalpalbapangapang.id...

Kalender

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License