Angkat Walet Saluran Irigasi

25 November 2018 21:27:44 WIB

Palbapang, 25 November 2018 salah satu upaya pemerintah desa Palbapang untuk meningkatkan kesejahteraan para petani di wilayah desa Palbapang, pemerintah desa Palbapang mengadakan angkat walet saluran irigasi. Hal ini dilakukan dalam rangka menghadapi musim hujan. 

Minggu pagi, dimulai pada pukul 07.00 Wib, kelompok tani sub Ngringinan mengadakan gotong royong angkat walet di bulak Taruban Ngringinan. Para petani menyambut dengan riang program angkat walet ini. Kali kali sebagai saluran irigasi dibersihkan dari kotoran sampah dan lumpur yang mengendap. Sehingga nantinya diharapkan saluran irigasi akan lancar dan pada saat musim hujan, air tidak akan mumbludak dan membanjiri sawah para petani.

Selain kelompok tani sub Ngringinan, Kelompok tani sub Taskombang juga melaksanakan angkat walet.

Komentar atas Angkat Walet Saluran Irigasi

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Pengumuman

...Pelayanan digital Palbapang...Kini permohonan Surat lebih mudah ketik pelayanandigitalpalbapangapang.id...

Kalender

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License