FPRB Senopati Kerjasama Dengan DLH Kab Bantul

12 Maret 2020 13:25:22 WIB

Palwarta, Kamis 12 Maret 2020. Rabu kemarin 11 Maret 2020, FPRB Senopati desa Palbapang bekerjasama dengan DLH Kabupaten Bantul berhasil memangkas pohon di Jalan Brigjen Katamso Kadirojo Palbapng Bantul. Hal ini dikarenakan, adanya laporan warga pedukuhan Kadirojo kepada FPRB Senopati Palbapang yang melihat ada pohon rapuh dan dikhawatirkan bila terjadi hujan disertai angin dapat roboh dan membahayakan lalu lintas pengedara yang melewati jalan tersebut.Pohon yang rapuh tersebut besar dan tinggi dan ada kabel listrik besar, karena keterbatasan alat yang dimiliki, maka FPRB Senopati Desa Palbapang bersurat ke DLH Kabupaten Bantul. 

 Tak perlu waktu lama, DLH Segera mengeksekusi pohon tersebut. Dengan alat berat yang memadai dalam sekejap pohon tersebut dapat dirobohkan. Walaupun lalulintas sempat macet, karena proses eksekusi pohon. Semoga denga di tebangya pohon tersebut dapat memberikan rasa aman dan nyaman bagi pengguna jalan dan khususnya warga sekitar lokasi.

Komentar atas FPRB Senopati Kerjasama Dengan DLH Kab Bantul

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Pengumuman

...Pelayanan digital Palbapang...Kini permohonan Surat lebih mudah ketik pelayanandigitalpalbapangapang.id...

Kalender

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License